Daftar Posting

Selasa, 23 November 2010

MUSIK SERIOSA

BUNGA TERAKHIR
(Vocal : Putri Ayu)
 

LIRIK LAGU :
Kaulah yang pertama
Menjadi cinta
Tinggallah kenangan
Berakhir lewat bunga
Seluruh cintaku untuknya
Reff:
Bunga terakhir
Ku persembahkan kepadanya yang terindah
Sebagai satu tanda cinta untuknya
Bunga terakhir
Menjadi satu kenangan yang tersimpan
Takkan pernah hilang tuk selamanya
Oh ho
Betapa cinta ini
Sungguh berarti
Tetaplah terjaga
Selamat tinggal kasih
Kau telah pergi selamanya
--------------------------------------------------
Lagu seriosa sejak lahir hingga kini tidak mengalami perkembangan apa-apa kecuali dalam ajang festival bintang radio dan televisi yang diselenggarakan setiap tahun oleh pemerintah, diminati para penyanyi seriosa yang menjadi pelajaran mayor vokal di sekolah musik dan perguruan tinggi seni, atau kursus-kursus vokal. Kejayaan lagu seriosa di Indonesia berhenti semenjak wafatnya tokoh-tokoh pencipta dan beberapa penyanyinya. Kehadiran para tokoh ini telah memberikan andil corak perkembangan musik di Indonesia dan dari merekalah karya lagu seriosa berkumandang tanpa melahirkan generasi penerus.
Teknik menyanyi seriosa karena suara partikel udara melalui pita suara menyebabkan getaran pada kedua pita suara menghasilkan bunyi dan kemudian diterima oleh alat pendengar (telinga). Suara adalah produksi terakhir dari suatu proses mekanikal yang terjadi dipangkal tenggorokan (larynx) dan hulu keronkongan (pharynx). Suara tidak terbentuk tanpa aparat vokal yang fungsional karena kegiatan fisiologi ini yang menjadi fondasi seni menyanyi (The art of Singing) dengan dasar ilmiah.

Cirri-ciri musik seriosa :
a. Banyak menggunakan nada-nada sisipan
b. Banyak menggunakan perubahan tempo dan dinamik
c. Dinyanyikan dengan serius dan perasaan yang mendalam
d. Terkadang ada pergantian nada dasar (modulasi)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar